Partai Politik Peserta Pemilihan Umum Legislatif tahun 2014 di Kabupaten Bangkalan

Pemilihan Umum Legislatif Kabupaten Bangkalan Propinsi Jawa Timur mempunyai 6 Daerah Pemilihan ( dapil ) dan mempunyai jatah di Dewan Perwakilan Rakyat ( DPR ) 50 Kursi dan Memiliki Partai Politik sebanyak 12 ( dua belas) partai politik, nomor urut partai politik di Kabupaten Bangkalan Propinsi Jawa Timur antara lain;

  1. Partai Nasional Demokrat (NASDEM)
  2. Partai Kebangkitan Bangsa (PKB)
  3. Partai Keadilan Sejahtera (PKS)
  4. Partai Demokrasi Indonesia (PDI)
  5. Partai Golongan Karya (GOLKAR)
  6. Partai Gerakan Indonesia Raya (GERINDRA)
  7. Partai Demokrat (DEMOKRAT) 
  8. Partai Amanat Nasional (PAN)
  9. Partai Persatuan Pembangunan (PPP)
  10. Partai Hati Nurani Rakyat (HANURA)
  11. Partai Bulan Bintang (PBB)
  12. Partai Keadilan dan Persatuan (PKP)
penetapan daerah pemilihan dan jumlah kursi anggota dewan perwakilan rakyat daerah kabupaten / kota dalam pemilihan umum Legislatif kabupaten bangkalan tahun 2014 sebagai berikut ;
  • Daerah Pemilihan Bangkalan 1 meliputi, Kecamatan Bangkalan jumlah Penduduk 83.687, Kecamatan Socah jumlah penduduk 62.088, Kecamatan Arosbaya jumlah penduduk 48.641. dapil ini mempunyai jatah kursi 9 ( Sembilan )
  • Daerah Pemilihan Bangkalan 2 meliputi, Kecamatan Geger Jumlah Penduduk 81.340  , Kecamatan Klampis Jumlah Penduduk 61.243, Kecamatan Sepuluh Jumlah Penduduk 51.887, dapil 2 ini mempunyai jatah kursi 9 ( Sembilan )
  • Daerah Pemilihan Bangkalan 3 meliputi, Kecamatan Tanjung Bumi Jumlah Penduduk 55.433, Kecamatan Kokop Jumlah Penduduk 68.029, Kecamatan Konang Jumlah Penduduk 54.347, Dapil ini mempunyai jatah kursi 8 ( Delapan )
  • Daerah Pemilihan Bangkalan 4 meliputi, Kecamatan Blega Jumlah Penduduk 64.884, Kecamatan Modung Jumlah Penduduk 53.735, Kecamatan Galis Jumlah Penduduk 96.317, Dapil ini mempunyai jatah kursi 9
  • Daerah Pemilihan Bangkalan 5 meliputi, Kecamatan Burneh 66.622, Kecamatan tanah merah 82.048, Dapil ini mempunyai jatah kursi 7
  • Daerah Pemilihan Bangkalan 6 meliputi, Kecamatan Kamal49891, Kecamatan KwanyarJumlah Penduduk 52.550, Kecamatan Labang Jumlah Penduduk 38.578, Kecamatan Tragah Jumlah Penduduk 33.825, Dapil ini mempunyai Jatah Kursi 8 ( Delapan )
semoga bermanfaat.

No comments:

Post a Comment

berkomentarlah dengan sopan dan santun.
perlu menjadi perhatian apabila anda mencopas artikel ini diharapkan menyertakan sumbernya.

WIKI - BAHASA MADURA ( BELAJAR BAHASA MADURA )

wiki bahasa madura belajar bahasa madura dengan kosa kata baik dan benar. bahasa madura sangat mudah dipelajari tetapi cara penguca ...